Cuaca dingin plus hujan biasanya paling nyaman untuk tidur. Sebenarnya ada banyak cara untuk menghangatkan suasana loh daripada sekedar tidur. Salah satunya ya bikin camilan yang mudah, praktis dan pasti disuka oleh seluruh anggota keluarga.
Ini salah satunya, PISCOK alias pisang coklat yang gampang sekali cara pembuatannya. Gak percaya? tengok saja gambar ini :
[caption id="attachment_53" align="aligncenter" width="501"] Piscok Homemade[/caption]
Bahan :
Pisang, belah dua (bisa pisang apa saja asal matang) -> di resep ini yang dipakai adalah pisang uli Kulit lumpia siap pakai Mentega / margarin Coklat meises
Cara membuat :
- Letakkan pisang di tengah-tengah kulit lumpiah
- Lumuri mentega / margarin
- Taburi coklat meises di atasnya.
- Sreng sreng deeehhh.... siap santap
Mudah banget kan? Ayoookkk... sayang keluarga gak harus repot koq. Selamat mencoba.
by : Sulihtiani Wulandari
2 Comments
Kayaknya enak nih, bikin ah....
ReplyDeletemonggo langsung dicoba mba ;)
Enaak..beneran mudah kayaknya..hehe. salam kenal ummi :)
ReplyDeleteSalam kenal balik dan selamat mencoba